PENANGANAN KESULITAN BELAJAR ANAK DENGAN ADHD (STUDY KASUS PUSAT LAYANAN PSIKOLOGI BISMIKA MUARA BUNGO)
Abstract
Setiap anak mempunyai hak yang sama untuk mendapatkan pembelajaran, akan tetapi tidak semua anak dapat diperlakukan dengan sama, seperti halnya pada anak dengan ADHD. Perilakunya yang berbeda dengan anak pada umumnya membuat anak dengan ADHD membutuhkan cara yang berbeda untuk belajar. Pusat Layanan Psikologi Bismika Muara Bungo menerapkan berbagai macam pendekatan yang merupakan serangkaian kegiatan atau program untuk meningkat kemampuan belajar anak dengan ADHD. Adapun beberapa pendekatan tersebut yaitu (1) kerjasama antara orangtua dengan terapis, (2) melatih anak untuk duduk mandiri, (3) olahraga, (4) kegiatan belajar (akademik), (5) modifikasi perilaku, (6) penggunaan APE, (7) penggunaan reward, (8) terapi EFT (emotional freedom technique), dan (9) motivasi.
Kata Kunci: Kesulitan Belajar, ADHD, Pusat Layanan Psikologi Bismika
Downloads
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
NUR EL ISLAM Journal is an Open Access Journal. The authors who publish the manuscript in this journal agree to the following terms:
(1) The formal legal provisions for access to digital articles of this electronic journal are subject to the terms of the Creative Commons Attribution 4.0 International License (CC BY 4.0), which means that Nur El Islam reserves the right to save, transmit media or format, Database), maintain, and publish articles without requesting permission from the Author as long as it keeps the Author's name as the owner of Copyright.
(2) The reproduction of any part of this journal, its storage in databases and its transmission by any form or media, such as electronic, electrostatic and mechanical copies, photocopies, recordings, magnetic media, etc., will be allowed only with a written permission from Nur El Islam.